Pengaruh Gaya Hidup dan Literasi Keuangan Terhadap Pengelolaan Keuangan Pada Tenaga Kerja di PT Bridon Kabupaten Bekasi

Authors

  • Hendra Herdiansyah Universitas Bina Sarana Informatika Author
  • Melyani Universitas Bina Sarana Informatika Author

DOI:

https://doi.org/10.70182/JCA.v1i3.55

Keywords:

Gaya Hidup, Literasi Keuangan, Pengelolaan keuangan

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh gaya hidup dan literasi keuangan terhadap pengelolaan keuangan pada tenaga kerja di PT Bridon, Kabupaten Bekasi. Metode penelitian yang digunakan adalah metode kuantitatif dengan pendekatan survei. Data dikumpulkan melalui kuesioner yang disebarkan kepada 30 responden yang bekerja di PT Bridon. Hasil penelitian menunjukkan bahwa gaya hidup dan literasi keuangan secara signifikan mempengaruhi pengelolaan keuangan. Gaya hidup memiliki pengaruh positif dan signifikan terhadap pengelolaan keuangan dengan koefisien regresi sebesar 0.981 dan nilai signifikansi 0.000. Literasi keuangan juga memiliki pengaruh positif terhadap pengelolaan keuangan dengan koefisien regresi sebesar 0.082, namun dengan nilai signifikansi 0.285. Nilai koefisien determinasi (R²) adalah 0.957, yang menunjukkan bahwa kedua variabel tersebut menjelaskan 95.7% variabilitas dalam pengelolaan keuangan. Penelitian ini menegaskan pentingnya peningkatan literasi keuangan dan pengelolaan gaya hidup yang lebih bijaksana untuk meningkatkan manajemen keuangan tenaga kerja.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Penelitian Kuantitatif, M., Kombinasi Book, dan, Setiawan Badan Riset dan Inovasi Nasional, J., & Gadjah Mada, U. (n.d.). Santalia Banne. https://www.researchgate.net/publication/363094958

Pada Pendekatan Kualitatif dan Kuantitatif Ardiansyah, P., Jailani, Ms., Negeri, S., Provinsi Jambi, B., & Sulthan Thaha Saifuddin Jambi, U. (n.d.). Teknik Pengumpulan Data Dan Instrumen Penelitian Ilmiah. http://ejournal.yayasanpendidikandzurriyatulquran.id/index.php/ihsan

Akuntansi, J., Ekonomi, F., Bisnis, D., Mar’atush Sholihah, S., Yoga Aditiya, N., Saphira Evani, E., Maghfiroh, S., & Soedirman, U. J. (n.d.). KONSEP UJI ASUMSI KLASIK PADA REGRESI LINIER BERGANDA.

Dewi Aulianingrum, R. (2021). PENGARUH LITERASI KEUANGAN, STATUS SOSIAL EKONOMI ORANG TUA, DAN GAYA HIDUP TERHADAP PENGELOLAAN KEUANGAN PRIBADI SISWA. 15. https://doi.org/10.19184/jpe.v15i2.24894

Sugiharti, H., & Maula, K. A. (2019). PENGARUH LITERASI KEUANGAN TERHADAP PERILAKU PENGELOLAAN KEUANGAN MAHASISWA. InACCOUNTHINK : Journal of Accounting and Finance (Vol. 4, Issue 02).

Putri, N. A., & Lestari, D. (n.d.). Pengaruh Gaya Hidup dan Literasi Keuangan Terhadap Pengelolaan Keuangan Tenaga Kerja Muda di Jakarta. https://ejournal.imperiuminstitute.org/index.php/AKURASI

Larastrini, P. M., & Adnyani, I. G. A. D. (2019). PENGARUH KEPUASAN KERJA LINGKUNGAN KERJA DAN WORK – LIFE BALANCE TERHADAP LOYALITAS KARYAWAN. E-Jurnal Manajemen Universitas Udayana, 8(6), 367.https://doi.org/10.24843/ejmunud.2019.v08.i06.p14

Sucihati, F. (n.d.). PENGARUH GAYA HIDUP DAN LITERASI KEUANGAN TERHADAP PENGELOLAAN KEUANGAN MAHASISWA DI KOTA MAKASSAR.

Gunawan Ade, P. S. W. dan S. M. (2020). Pengaruh Literasi Keuangan dan Gaya Hidup Terhadap Pengelolaan Keuangan Mahasiswa Prodi Manajemen Universitas Muhammadiyah Sumatera Utara.

Maya Syaula, O. A. C. P. (2023). ANALISIS PENGELOLAAN KEUANGAN UMKM DESA KOTA PARI DALAM PENINGKATAN EKONOMI PASCA PANDEMI COVID-19.

Ardiansyah, Risnita, & M.Syahran Jailan. (2023). Teknik Pengumpulan Data Dan Instrumen Penelitian Ilmiah. Jurnal Pendidikan Islam, 1(2). http://ejournal.yayasanpendidikandzurriyatulquran.id/index.php/ihsan

Mar’atush Sholihah, S., Yoga Aditiya, N., Saphira Evani, E., & Maghfiroh, S. (2023).

KONSEP UJI ASUMSI KLASIK PADA REGRESI LINIER BERGANDA.

JURNAL RISET AKUNTANSI SOEDIRMAN (JRAS) , 2(2).

Sena Wahyu Purwanza, S. Kep. , Ners. , M. K., Dr. (Cand) Aditya Wardhana, S. E. , M.M. , M. S., Ainul Mufidah, S. Kep. , Ns. , M. K., Yuniarti Reny Renggo, S. Kom.

, M. Sc., Adrianus Kabubu Hudang, S. E. , M. S., Dr. Jan Setiawan, S. Si. , M. S.

D. S. E. , M., Dr. Atik Badi’ah, S. Pd. , S. Kp. , M. K., Siskha Putri Sayekti, S. Ag. , M. S. M. F. S. Kep. , Ns. , M. K., Dr. Rambu Luba Kata Respati Nugrohowardhani, S. E. , M. A., Dr. Amruddin, S. Pt. , M. Pd. , M. S., Dr. Gazi Saloom, S. Psi. , M. S., Tati Hardiyani, S. Kep. , Ns. , M. K., Santalia Bdok, S. Kep. , Ns. , M. K., Retno Dewi Prisusanti, S. ST. , M., & Dr. Rasinus, M. Th. ,

M. P. (2022). METODOLOGI PENELITIAN KUANTITATIF, KUALITATIF DAN KOMBINASI.

Sugiyono, Prof. Dr. (2017). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan R&D. In Angewandte Chemie International Edition, 6(11), 951–952. (19th ed.). Alfabeta, CV.

Published

2024-10-22

How to Cite

Pengaruh Gaya Hidup dan Literasi Keuangan Terhadap Pengelolaan Keuangan Pada Tenaga Kerja di PT Bridon Kabupaten Bekasi. (2024). Jurnal Cakrawala Akademika, 1(3), 830-845. https://doi.org/10.70182/JCA.v1i3.55

Similar Articles

1-10 of 19

You may also start an advanced similarity search for this article.