Pengaruh Viral Marketing dan Brand Awereness dari Dr. Detektif terhadap Keputusan Pembelian ProdukSkincare Serum Hanasuidi Jakarta Barat
DOI:
https://doi.org/10.71417/j-sime.v1i3.272Keywords:
Brand Awareness, Keputusan Pembelian, Viral MarketingAbstract
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh viral marketing dan brand awareness terhadap keputusan pembelian produk skincare serum Hanasui di Jakarta Barat. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif dengan pendekatan deskriptif. Populasi penelitian adalah konsumen di Jakarta Barat yang pernah terpapar konten Dokter Detektif terkait produk Hanasui. Sampel sebanyak 96 responden dipilih dengan teknik purposive sampling. Pengumpulan data dilakukan melalui kuesioner dengan skala Likert. Data dianalisis menggunakan regresi linier berganda dengan bantuan SPSS 25. Hasil penelitian menunjukkan bahwa viral marketing berpengaruh signifikan terhadap keputusan pembelian. Brand awareness juga memiliki pengaruh positif terhadap keputusan pembelian. Secara simultan, viral marketing dan brand awareness memberikan pengaruh yang signifikan terhadap keputusan pembelian dengan kontribusi sebesar R². Penelitian ini memberikan kontribusi bagi perusahaan dalam menyusun strategi pemasaran digital yang efektif.
References
Agita, N., & Meliana, V. (2023). Pengaruh Kualitas Produk, Promosi dan Harga Terhadap Keputusan Pembelian Produk Lacoco en Nature. Streaming, 1(2), 84–89. https://doi.org/10.53008/streaming.v1i2.1456
Bilqist, S., Basalamah, M. R., & Normaladewi, A. (2023). Pengaruh Influencer Marketing, Brand Awareness, dan Viral MarketingTerhadap Keputusan Pembelian Skintific di TikTok (Studi Kasus Mahasiswa Kota Malang). E – Jurnal Riset Manajemen, 13(1), 3934–3942.
Diawati, P., Putri, R. R., Sugesti, H., Hakim, L., & Farizki, R. (2021). Pengaruh brand ambassador dan viral marketing terhadap proses keputusan pembelian pada konsumen marketplace. JPPI (Jurnal Penelitian Pendidikan Indonesia), 7(4), 560. https://doi.org/10.29210/020211245
Farley Rafa Aurellia, Hanny Hafiar, & Priyatna, C. C. (2023). Analisis Media Monitoring terhadap Brand Kecantikan Hanasui pada Bulan Maret 2023. Jurnal Riset Public Relations, 149–160. https://doi.org/10.29313/jrpr.v3i2.3210
Ghozali, I. (2021). APLIKASI ANALISIS MULTIVARIATE dengan Program IBM SPSS 26 (Edisi 10). Badan Penerbit Universitas Diponegoro.
Karisma, N., & Hanifah, R. N. (2023). Pengaruh Viral Marketing, Celebrity Endorser, dan Brand Awerness terhadap Keputusan Pembelian Pada Geprek Bensu Karawang. J-MAS (Jurnal Manajemen Dan Sains), 8(1), 608. https://doi.org/10.33087/jmas.v8i1.830
Linawati, E. H., Aini, F. Q., Rahayu, L., Masandi, N. R., Handayani, F., Khoir, M. Z., & Estiasih, S. P. (2023). Pengaruh Viral Marketing Dan Brand Awareness Terhadap Keputusan Pembeliann ( Studi Kasus Gerai Mixue Gayungsari ). 1986–1995.
Maulida, A. R., Hermawan, H., & Izzuddin, A. (2022). Pengaruh Viral Marketing Dan Brand Awareness Terhadap Keputusan Pembelian. Publik: Jurnal Manajemen Sumber Daya Manusia, Administrasi Dan Pelayanan Publik, 9(1), 27–37. https://doi.org/10.37606/publik.v9i1.260
Natalia, L., & Sudrajat, A. (2022). Pengaruh Viral Marketing Dan Turbo Marketing Terhadap Keputusan Pembelian Produk Ms Glow. Equilibrium : Jurnal Ilmiah Ekonomi, Manajemen Dan Akuntansi, 11(1), 47. https://doi.org/10.35906/equili.v11i1.980
Niagara, A., & Sari, O. Y. (2023). Pengaruh Brand Awareness dan Brand Image terhadap Keputusan Pembelian E-Commerence Shopee. Cakrawala Repositori IMWI, 6(2), 1256–1265. https://doi.org/10.52851/cakrawala.v6i2.309
Ningrum, S. P., Tobing, R. P., Bisnis, F., Media, U., & Citra, N. (2022). Pengaruh Viral Marketing dan Brand Awareness Terhadap Purchase Intention Produk Skincare Brand Korea Selatan. 2(4).
Nur, A., & Budi, P. (2023). Jurnal Pendidikan Ekonomi. Jurnal Pendidikan Ekonomi Vol 2 No.2 Juli, Tahun 2008, 3(2), 79–92.
Pratama, C. A. Z., Dewi, R. S., & Wijayanto, A. (2022). Pengaruh Viral Marketing terhadap Keputusan Pembelian Sunscreen Wardah melalui Brand Awareness sebagai Variabel Intervening (Studi pada Mahasiswa Universitas Diponegoro Semarang). Jurnal Ilmu Administrasi Bisnis, 11(1), 59–69. https://doi.org/10.14710/jiab.2022.33406
Sugiyono. (2022). METODE PENELITIAN : Kuantitatif, Kualitatif, dan R & D (Edisi 2). ALFABETA, CV.
Suhaemi. (2023). Pengaruh Viral Marketing Terhadap Kepercayaan Konsumen dan Dampaknya Pada Keputusan Pembelian Produk Ms Glow. Maeswara : Jurnal Riset Ilmu Manajemen Dan Kewirausahaan, 1(3), 48–61. https://doi.org/10.61132/maeswara.v1i3.65
Supangkat, A. S., & Pudjoprastyono, H. (2022). Pengaruh Brand Image dan Brand Awareness Terhadap Keputusan Pembelian Produk Sariayu Martha Tilaar di Kota Surabaya. Widya Manajemen, 4(2), 140–149. https://doi.org/10.32795/widyamanajemen.v4i2.2875
Zulfikar, R. et all. (2024). METODE PENELITIAN KUANTITATIF (TEORI, METODE DAN PRAKTIK) (E. DAMAYANTI (ed.)). WIDINA MEDIA UTAMA.
Downloads
Published
Issue
Section
License
Copyright (c) 2025 Tri yoga Kurniawati, Isnurrini Hidayat Susilowati (Author)

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.