Analisis Kinerja Keuangan PT Adhi Commuter Properti Tbk (ADCP) dalam Meningkatkan Nilai Perusahaan Tahun 2022-2023

Authors

  • Putri Aulia Salsabila Universitas Bina Sarana Informatika Author
  • Junita Pransiska Universitas Bina Sarana Informatika Author
  • Amira Afifah Universitas Bina Sarana Informatika Author
  • Ananda Febriyanti Nur Fadillah Universitas Bina Sarana Informatika Author
  • Kania Aprilliyanti Universitas Bina Sarana Informatika Author

DOI:

https://doi.org/10.70182/jca.v2i1.577

Keywords:

kinerja keuangan, likuiditas , solvabilitas, profitabilitas

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis kinerja keuangan PT Adhi Commuter Properti Tbk (ADCP) selama tahun 2023 dalam rangka meningkatkan nilai perusahaan. Metode yang digunakan adalah deskriptif kuantitatif dengan data sekunder berupa laporan keuangan yang diperoleh melalui Bursa Efek Indonesia. Analisis dilakukan terhadap rasio keuangan meliputi likuiditas, solvabilitas, dan profitabilitas. Hasil penelitian menunjukkan bahwa meskipun terjadi penurunan rasio likuiditas dari tahun ke tahun, rasio kas mengalami peningkatan signifikan pada tahun 2023, yang mengindikasikan perbaikan manajemen kas. Selain itu, rasio profitabilitas Return on Assets (ROA) juga menunjukkan peningkatan, mencerminkan efisiensi yang lebih baik dalam pemanfaatan aset perusahaan. Secara keseluruhan, PT Adhi Commuter Properti Tbk menunjukkan tren positif dalam kinerja keuangan meskipun masih dihadapkan pada tantangan likuiditas, dengan indikasi penguatan profitabilitas dan likuiditas yang mendukung keberlanjutan usaha ke depan.

Downloads

Download data is not yet available.

References

-Alfiandi, R., & Supadmi, N. L. (2024). The effect of financial ratio on profit growth in infrastructure sector companies listed on the Indonesia Stock Exchange. IJECM, 2(1), 88–107. https://doi.org/10.62951/ijecm.v2i1.365

Brigham, E. F., & Houston, J. F. (2019). Fundamentals of financial management (15th ed.). Cengage Learning.

FASB (Financial Accounting Standards Board). (2008). Statement of Financial Accounting Concepts No. 1: Objectives of Financial Reporting by Business Enterprises. https://www.fasb.org

Van Horne, J. C., & Wachowicz, M. J. (2012). Prinsip-prinsip manajemen keuangan. Salemba Empat.

Hery. (2021). Analisis laporan keuangan: Pendekatan rasio keuangan. Grasindo.

Harahap, S. S. (2022). Analisis Kritis Atas Laporan Keuangan. Rajawali Pers.

Fitriyani, A., & Wardhani, R. (2021). Pengaruh rasio keuangan terhadap nilai perusahaan sektor properti. Jurnal Akuntansi Multiparadigma, 12(1), 35–48. https://doi.org/10.18202/jamp.v12i1.4532

Nahlik, M. J., & Chester, M. V. (2014). Transit-oriented smart growth can reduce life-cycle environmental impacts and household costs in Los Angeles. Transport Policy, 35, 21–30. https://doi.org/10.1016/j.tranpol.2014.05.004

Fitch Ratings. (2025). Transit-Oriented Development Projects Can Achieve Investment-Grade Ratings. Fitch Ratings. https://www.fitchratings.com/research/infrastructure

Suryanata, I. G. N. P. (2024). Analysis of the effect of capital structure and profitability on company value and risk: Real estate industry, IDX 2020–2022. MSEJ, 5(2), 8094–8197. https://doi.org/10.37385/msej.v5i2.5523

Published

2025-06-29

How to Cite

Analisis Kinerja Keuangan PT Adhi Commuter Properti Tbk (ADCP) dalam Meningkatkan Nilai Perusahaan Tahun 2022-2023. (2025). Jurnal Cakrawala Akademika, 2(1), 1140-1146. https://doi.org/10.70182/jca.v2i1.577

Similar Articles

1-10 of 53

You may also start an advanced similarity search for this article.